Cara Mendaftar di Google + (plus) cukup mudah, tapi untuk saat ini google + masih terbatas, hal ini karena google+ masih dalam tahap percobaan. Namun demikian Google + tidak akan lama lagi proyek siap untuk digunakan oleh masyarakat umum.
Apabila kita memiliki acount gmail, pada saat anda login kita akan melihat bar menu baru berwarna hitam. Pada awalanya mungkin banyak yang tanya tentang adanya menu baru tersebut, apakah ini hanya sebuah desain baru dari Google? Namun sekarang bisa jadi sebuah jawab bahwa menu bar hitam adalah tanda sesuatu yang besar akan datang yaitu Google +.
Tidak perlu panjang lebar, berikut adalah beberapa cara mendaftar di google + :
1.Kunjungi alamat https://plus.google.com/
2.klik tombol masuk. Lalu masukan alamat email dan password,jika belum punya email google maka harus daftar dulu di www.gmail.com.
3.Setelah login maka Klik Keep Me Posted,
Seperti yang sudah dijelaskan di atas, bahwa sistem google + ini menggunakan sistem invite dan jumlahnya pun masih terbatas hanya untuk orang-orang tertentu. Jadi untuk kita harap sabar menunggu google plus untuk siap di gunakan, karena untuk saat ini jejaring sosial google plus saat ini masih tahap uji coba.
0 comments:
Post a Comment